Tentang Kami PIK R KOMPAS

PIK-R atau Pusat Informasi dan Konseling Remaja merupakan suatu organisasi yang menjadi wadah untuk menampung segala keluhan-keluhan remaja.

Kontak kami

Silahkan hubungi kami di alamat ini

Jauhi penyakityna bukan orangya

Hiv adalah virus yang menyebabkan kekebalan tubuh berkurang atau hilang, sedangkan AIDS adalah suatu kumpulan gejala yang disebabkan oleh HIV.

Kami PIK R peduli HIV dan AIDS

pada tanggal 30 November 2013 PIK R Kompas bergerak menuju Pom Bensin Seyegan untuk memberikan leaflet, stiker dan juga pita merah.

Kami Peduli

Say No To NAPZA, FREESEX, dan HIV-AIDS

Senin, 12 Januari 2015

Media KIE Poster PIK-R Kompas


Juara 1 Lomba Poster PIK-R se-Kabupaten Sleman

Juara Lomba Poster Anti Narkoba tingkat Nasional

KOMPAS CERIA #2 "HARI AIDS SEDUNIA 2013"

Selamat Pagi Sobat GenRe,
kembali lagi mimin share Media KIE yang kece dari PIK-R KOMPAS yaitu "Kompas Ceria". Kali ini Kompas Ceria membahas mengenai "Hari Aids Sedunia 2013"
yuk kita bahas sama-sama......



Nah, bagi Sobat GenRe semua, hindari yang namanya HIV dan Aids (eits.. jgn gagal paham ya, hindari virusnya bukan orangya )....

========================>>>PIK-R KOMPAS<<<=======================

KOMPAS CERIA #1

Selamat Pagi Sobat GenRe......
semoga tetap terjaga semangatnya untuk bersama-sama menyebarkan virus2 kebaikan.
Kompas Ceria merupakan sebuah media KIE yang dibuat oleh PIK-R KOMPAS dalam bentuk leaflet. Pada edisi perdana ini , Kompas Ceria mengambil topik "Pernikahan Dini" . Penasaran dengan apa yang ada di Kompas Ceria, yuk kita intip sama-sama.....

bagaimana? keren kan....
semoga bermanfaat untuk Sobat GenRe semua.

(ditunggu ya masukan dr temen2 semua, demi Kompas Ceria yang lebih baik kedepannya)

=========================>>>PIK-R KOMPAS<<<====================